BITUNG - Keluarga Besar Komunitas Sain Azzahra kota Bitung berikan bantuan kepada penyintas, Korban Kebakaran Candi, di Kelurahan Bitung Barat Satu, Kecamatan Maesa Bitung, Kamis (03/02/2022).
Bantuan berupa uang tunai diserahkan langsung oleh Pembina sekaligus Ketua BKMT kota Bitung dan Ketua Azzahra Bitung, langsung kepada korban penyintas. Kebakaran Candi. Pukul 20-00 Wita malam.
Menurut Pembina Amelia Daud bahwa bantuan yang diberikan itu adalah Donasi yang secara spontanitas di kumpulkan oleh karena rasa empati dan kepedulian terhadap korban.
" Semoga ini bisa sedikit membantu dan meringankan beban saudara-saudara kita yang terdampak musibah kebakaran, " tuturnya singkat
(AH)
Baca juga:
Joko Widodo: Bangga Buatan Indonesia
|